Bitter Honey
25 April 2009
  Layanan Geocities tutup
Nama Geocities begitu terkenal dikalangan netter era 90an sebagai salah satu web hosting gratisan. Sebelum diakuisisi oleh Yahoo! Pada akhir 90an, Geocities merupakan salah satu pilihan utama netter saat itu untuk memiliki homepage pribadi. Beberapa layanan gratis sejenis saat itu antara lain: Xoom.com, Angelfire.com, Tripod.com dan Freeservers.com.
Era kejayaan Geocities telah lama berlalu sejak berbagai layanan Web 2.0 seperti: Blog atau Weblog mulai naik daun dikalangan netter sekarang.
Sebelum akhir tahun ini, Yahoo! Telah mantap untuk mengakhiri riwayat Geocities. Entah bagaimana nasib jutaan homepage pribadi yang berisi jutaan informasi yang mungkin masih kita perlukan hingga saat ini. Kita tunggu saja solusi dari pihak Yahoo!

Labels:

 
Comments:
gEOZITIES tUTUP, TRUZ NASIB dATA2 DAN INFORMASI YANG dah di upload gimana...?
 
Belum ada kepastian tuh dek. Tunggu musim panas (summer) katanya pihak Yahoo! Bakal ngasi info lebih lanjut.
 
Post a Comment

Subscribe to Post Comments [Atom]





<< Home
Mawardish blog talking about computer, internet and mobile phone, social life, etc. Uberskin, madupahit, windows xp, vista, indonesia, aceh, forum, gratis, free

Name:
Location: Langsa, Nanggroe Aceh Darussalam, Indonesia
Archives
September 2007 / April 2008 / May 2008 / June 2008 / July 2008 / August 2008 / September 2008 / December 2008 / January 2009 / February 2009 / April 2009 / May 2009 / June 2009 / July 2009 / August 2009 / September 2009 / October 2009 / November 2009 / December 2009 / July 2012 / August 2012 / September 2013 / October 2013 / September 2016 / January 2017 /


Powered by Blogger

Subscribe to
Posts [Atom]

Custom Search